Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2022

Garis dan Bidang Pada Dimensi 3

Gambar
  sumber:  https://www.viva.co.id/edukasi/1467299-jumlah-rusuk-kubus Halo teman-teman!!! Selamat datang di blog ini yaaa… semoga apa yang kalian butuhkan akan terjawab pada blog ini!. Kalian pasti sudah familiar mengenai kubus kan? Penamaan pada kubus biasanya dapat dilihat dari titik-titik yang ada di kubus tersebut. Jika dilihat pada kubus diatas, nama dari kubus tersebut adalah kubus ABCD.EFGH Nah setelah mengenal sedikit mengenai kubus, maka selanjutnya kita akan membahas mengenai “Garis dan Bidang Pada Dimensi 3”.   A.     A.    Sepasang Garis pada Kubus Sejajar: dua buah garis yang sejajar tidak memiliki titik persekutuan. Daftar pasangan garis yang saling sejajar pada kubus diatas: AB // CD                                 BF // CG AB // GH                                BF // DH AB // EF                                  CG // DH CD // EF                                  AD // BC CD // GH                                AD // FG GH // EF                   

Integral Metode Substitusi

Gambar
  Halo sobat!! Ketemu lagi ni di blog ini dengan pembahasan yang berbeda. Kali ini kita akan membahas seputar “INTEGRAL TAK TENTU: METODE SUBSTITUSI” Integral dengan metode substitusi merupakan salah satu metode dalam menyelesaikan permasalahan dalam integral tak tentu. Teorema pada metode substitusi dinyatakan sebagai berikut: Jika ingin membuktikan teorema diatas, maka dapat dibuktikan bahwa derivative antar kedua ruas terhadap   merupakan fungsi yang sama. Nah, seperti itu sedikit penjelasan mengenai integral parsial. Selamat belajar. Sampai bertemu di lain waktu ya!!!! Referensi https://kalkulus.mipa.ugm.ac.id/single/integral-tak-tentu-metode-substitusi/ https://mathpro.id/pembahasan-soal/integral-substitusi.html

Integral Parsial

Gambar
  Halo sobat! Adakah yang mengetahui apa itu integral parsial? Kalau kalian tidak tahu, kalian bisa simak dilaman ini yaa. Karena disini akan kita bahas mulai dari pengertian, cara untuk menemukan rumus, dan juga contoh soal.   Integral parsial didasarkan pada aturan turunan untuk perkalian dua fungsi. Pada dasarnya integral parsial merupakan teknik substitusi ganda. Banyak digunakan pada pengintegralan yang melibatkan fungsi transenden (logaritma, eksponen, trigonometri beserta inversnya) dan juga perkalian yang melibatkan dua fungsi. Jika kalian masih bingung, bisa banget nih nonton video youtube dibawah ini untuk menjadi referensi belajar  sumber:  https://www.youtube.com/watch?v=wreJfNrElRQ&t=496s Nah, seperti itu sedikit penjelasan mengenai integral parsial. Selamat belajar. Sampai bertemu di lain waktu ya!!!!

Kongruen Lanjar

Gambar
  sumber:  https://www.youtube.com/watch?v=1Zp5J8lXwYY

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROSES PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Gambar
  sumber:  https://bobo.grid.id/read/081841590/sulit-selesaikan-soal-matematika-coba-duduk-dengan-posisi-seperti-ini?page=all Belajar diartikan sebagai suatu proses penyempurnaan individu melalui perubahan tingkah laku, kecakapan, kebiasaan, kognitif, dan sikap sehari-hari yang membudaya, sehingga menjadi individu yang lebih baik lagi.  Didalam suatu pembelajaran berlangsung, belajar tidak selamanya bersifat kondusif. Terkadang ada masa dimana suasana belajar tidak terkendali, tidak nyaman, karena ada saja siswa yang akan mengganggu rekannya, ada yang menangis, dan lain sebagainya.  Untuk mencapai pembelajaran yang sesuai dengan yang diinginkan, maka ditemukan beberapa faktor yang mempengaruhinya. Oleh karena itu, pada materi ini akan dijelaskan mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi pembelajaran matematika, yaitu faktor internal dan faktor eksternal.  Kedua faktor tersebut saling mempengaruhi dalam proses belajar indvidu, sehingga sangat menentukan kualitas hasil belajar.  a.